Langkah-langkah Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) TP. 2024/2025 SMK Al Husain Keling adalah sebagai berikut :

1. Mengisi Formulir Pendaftaran Online melalui klik disini.

2. Setelah mengisi Formulir online persiapkan berkas-berkas sebagai berikut :

  • Fc. Ijazah 1 lbr
  • Fc. SKHUN 1 lbr
  • Fc. Kartu Keluarga 1 lbr
  • Fc. Akta Kelahiran 1 lbr
  • Fc. KTP Orang Tua 1 lbr
  • Fc. KIP bagi yang punya 1 lbr
  • Foto uk. 3×4 2lbr (warna) 2 lbr

3. Setelah berkas yang sudah siap (Ijazah dan SKHU dapat menyusul, karena tiap SMP/MTs dapat berbeda mengeluarkannya), masukkan stopmap Warna Merah untuk DKV (Multimedia), dan Kuning untuk MPLB (Perkantoran) , di antar ke SMK Al Husain Keling.

4. Jika ada kesulitan atau pertanyaan berkaitan PPDB SMK Al Husain Keling Tahun Pelajaran 2024/2025 silakan hubungi

   Call Center 085290506533.